Jadwal Bola Hari Ini – Banyak pecinta sepak bola yang selalu mengikuti jadwal pertandingan, dan selalu mendukung tim jagoannya.
Pada akhir pekan ini banyak laga-laga terpopuler dunia yang menayangkan tim terkenal dan profesional.
Jadwal dirangkum dari kompetisi-kompetisi terpopuler yaitu Euro U-19 2023, Euro U-21 2023, Liga 1 Indonesia, dan Piala Afrika U-23 2023.
Berikut jadwal pertandingannya:
Jadwal Euro U-19 2023
- Portugal vs Italia (6 Juli, 23.00)
- Malta vs Polandia (7 Juli, 02.15)
- Spanyol vs Yunani (7 Juli, 23.00)
- Islandia vs Norwegia (8 Juli, 02.00)
- Portugal vs Malta (9 Juli, 23.00)
- Italia vs Polandia (9 Juli, 23.00)
- Yunani vs Islandia (11 Juli, 02.00)
- Spanyol vs Norwegia (11 Juli, 02.00)
Jadwal Euro U-21 2023
- Spanyol vs Ukraina (6 Juli, 02.00)
- Inggris vs Spanyol (8 Juli, 23.00)
Jadwal Liga 1 Indonesia
- PSS Sleman vs Persis Solo (7 Juli, 15.00)
- Arema FC vs Persib Bandung (7 Juli, 19.00)
- Persebaya Surabaya vs Barito Putera (8 Juli, 15.00)
- PSM Makassar vs Dewa United (8 Juli, 15.00)
- Borneo FC Samarinda vs Bali United (8 Juli, 19.00)
- Persita Tangerang vs PSIS Semarang (8 Juli, 19.00)
- Madura United vs Persik Kediri (9 Juli, 15.00)
- Persikabo 1973 vs Persija Jakarta (9 Juli, 19.00)
- Bhayangkara FC vs RANS Nusantara FC (9 Juli, 19.00)
Jadwal Piala Afrika U-23 2023
- Mali vs Guinea (8 Juli, 00.00)
- Maroko vs Mesir (9 Juli, 03.00)