Komentar Juan Mata Soal Rashford Di Timnas Inggris

Komentar Juan Mata Soal Rashford Di Timnas Inggris

Berita Bola Komentar Juan Mata Soal Rashford Di Timnas Inggris| Prediksi EURO 2016 | Jadwal Bola Hari Ini

Jadwalbolahariini, Pemain Manchester United, Juan Mata tidak lupa berkomentar perihal kemungkinan rekan setimnya, Marcus Rashford masuk ke dalam skuat Timnas Inggris untuk Ajang Euro 2016.

Dari yang diketahui, telah banyak ide yang datang untuk pelatih timnas Inggris, Roy Hodgson untuk membayong Rashfod ke Prancis musim panas nanti.

Hal ini tak lepas dari performa Rashford bersama Manchester United sejak Januari lalu. Dan itu tak lepas dari penilaian dari Mata.

“Jelas, Inggris memiliki banyak penerang dan itu harusnya menjadikan hal yang sulit bagi pelatih Roy Hodgson untuk memilih salah seorang di antara mereka,” unngkapnya. read more